Jelang Lebaran, BRI Siapkan Uang Tunai Rp 46,85 Triliun
Senin, 25 April 2022 – 18:54 WIB

Bank BRI. Ilustrasi Foto: Humas BRI
Di samping itu, masyarakat juga bisa bertransaksi di 539 ribu agen BRILink yang tersebar di lebih dari 55 ribu desa di seluruh Indonesia.
BRI juga mengimbau agar masyarakat terus waspada dan meningkatkan keamanan dalam bertransaksi, baik melalui e-channel maupun internet atau mobile banking. (mcr28/jpnn)
PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) akan meningkatkan persiapan uang tunai untuk menghadapi lonjakan transaksi keuangan saat libur Lebaran sekitar Rp 46,85 T.
Redaktur : Friederich Batari
Reporter : Wenti Ayu Apsari
BERITA TERKAIT
- BRI Life Beri Perlindungan Double Care untuk Ribuan Pemudik
- Pertamina Pastikan Stok BBM dan LPG di Banjarmasin Jelang Lebaran Aman
- KPK Amankan Uang Rp 2,6 Miliar Saat OTT di OKU Sumatera Selatan
- BRI Life Catat Total APE Bancassurance Capai Rp 3,416 triliun
- Sambut Ramadan, BRI Finance Bantu Pembangunan Musala
- Pegadaian Jadi Pelopor Bank Emas, Dirut Pegadaian Bilang Begini