Jelang Lebaran, Sergap 8 Bajilo, Tembak 2 Pelaku
Azhar menyebutkan beberapa lokasi tersebut. Perinciannya, Ardiansyah alias Ambon kerap beraksi di Jalan Raya Cilincing depan PT Polimer. Lalu, Rauf Rahman alias Aco biasa beraksi di Jalan Raya Cilincing depan Bogasari.
Sementara itu, Romadoni alias Darla beraksi di Jalan Raya Cilincing depan Kompleks Dewaruci. Selanjutnya, Soleh alias Oleng sering beraksi juga di Jalan Raya Cilincing, Danil Parlindungan di Budidharma dekat Jembatan Rawamalang, Semper Timur.
Lalu, Edi Martin alias Degong dan Deni Irwanto alias Keling sering beraksi di Jalan Raya Cilincing. ''Salah satu dari mereka juga masih di bawah umur,'' terangnya.
Para pelaku dikenai pasal 363 dan pasal 365 KUHP tentang pencurian dengan kekerasan serta terancam hukuman pidana lima tahun penjara. (gum/mas/mby)
CILINCING - Unit Jatanras Polres Jakarta Utara membekuk delapan bajing loncat (bajilo) yang sering beroperasi di Jalan Raya Cilincing. Mereka ditangkap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS