Jelang Lebaran Tepuk Hipnotis Marak
Senin, 30 Agustus 2010 – 11:03 WIB
Dia juga mengingatkan agar para penumpang mewaspadai tepukan orang tak dikenal dan hindari percakapan dari orang tersebut. Lebih baik pindah tempat dan alihkan perhatian kepada hal lain. “Cobalah menyugesti diri sendiri agar tak percaya terhadap hipnotis dan pikiran jangan pernah kosong,” pesan Empar. (luc/sam/jpnn)
BOGOR -- Disinyalir, kejahatan hipnotis atau gendam mulai merebak menjelang lebaran ini. Para pelaku nekat beroperasi di berbagai pusat keramaian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seorang Pelajar SMKN 4 Semarang Meninggal Dunia, Diduga Ditembak Polisi
- Begini Modus Sindikat Jual Beli Bayi Lewat Facebook
- Polisi Ungkap Kasus TPPO di Palembang, Tiga Tersangka Ditangkap
- SPBU di Sleman Ini Curang, Merugikan Konsumen Rp 1,4 Miliar
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini