Jelang Natal, BNPT Terus Pantau Jaringan JAD
Selasa, 06 Desember 2016 – 23:07 WIB

Kepala BNPT Komjen Suhardi Alius. Foto: dokumen JPNN.Com
jpnn.com - JAKARTA - Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggalakan fungsi monitoringnya jelang perayaan Natal. Institusi pimpinan Komjen Suhardi Alius itu pun sudah memantau lokasi-lokasi yang rawan jadi target teror.
“Posisi-posisi yang sangat signifikan menjadi concern kita. Itu juga kita monitor,” ucap Suhardi di Hotel Borobudur, Jakarta Pusat, Selasa (6/12).
Mantan Kabareskrim itu menambahkan, sejauh ini yang menjadi fokus pengawasan BNPT adalah jaringan teroris Jemaaah Ansharut Daulah (JAD). Sebab, JAD memiliki koneksi di luar negeri.
Baca Juga:
“Jaringan lama juga masih ada. Tapi yang sekarang punya terafiliasi langsung dari luar itu JAD. Fenomenanya seperti itu,” terang dia.(elf/JPG)
JAKARTA - Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggalakan fungsi monitoringnya jelang perayaan Natal. Institusi pimpinan Komjen Suhardi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi