Jelang Nataru PT KAI Melayani Tes PCR Khusus Penumpang, Simak Ketentuannya!
Kamis, 23 Desember 2021 – 20:00 WIB

Menjelang Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru) PT KAI Daop 1 Jakarta bekerja sama dengan PT RNI menyediakan layanan RT-PCR di Stasiun Gambir dan Pasar Senen. Foto: Ricardo/JPNN.com
Adapun ketentuan sesuai SE Kemenhub nomor 112 tahun 2021 t pada periode 24 Desember 2021 - 2 Januari 2022 sebagai berikut:
1. Calon penumpang usia di bawah 12 Tahun
- Menunjukkan hasil negatif RT-PCR 3x24 jam
- Wajib didampingi orang tua
2. Calon penumpang Usia 12 s.d 17 Tahun
- Vaksin minimal dosis pertama. Jika belum dapat divaksin dikarenakan alasan medis, dapat menyertakan surat keterangan dari dokter spesialis atau dokter rumah sakit pemerintah sebagai pengganti vaksin.
- Menunjukkan hasil negatif rapid test antigen 1x24 jam atau RT-PCR 3x24 jam.
3. Calon penumpang usia di atas 17 Tahun
Menjelang Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru) PT KAI Daop 1 Jakarta bekerja sama dengan PT RNI menyediakan layanan RT-PCR di Stasiun Gambir dan Pasar Senen.
BERITA TERKAIT
- Gang Royal Tambora Jakbar Jadi Lokasi Prostitusi, PSK Pada Kabur
- Bitcoin Terkoreksi USD 80 Ribu, Peluang atau Ancaman bagi Investor?
- Tingkatkan Ekonomi Setelah Tsunami Selat Sunda, Istri Nelayan Produksi Aneka Olahan Laut
- KAI Logistik Optimalkan Distribusi Air Mineral Dalam Kemasan
- Sandiaga Uno: SI IKLAS jadi Awal Kebangkitan Ekonomi
- Ekonom Sebut Penghentian PSN Berisiko Picu Ketidakpastian Ekonomi