Jelang Pemilukada, Teror Datang Silih Berganti
Senin, 19 Maret 2012 – 09:17 WIB
3. Tanggal 6 Februari lalu juga terjadi aksi penyerangan terhadap rumah Asnawi Abdurrahman, yang juga tim sukses Irwandi-Muhyan, di Gampong Beusa Merano Dusun Aman Kecamatan Pereulak Aceh Timur. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu.
Baca Juga:
4. Hari Rabu 15 Februari 2012, rumah orangtua calon wakil bupati Pidie Muhammad MTA di desa Simpang Tiga Pidie, juga coba dibakar orang tak dikenal. Namun api cepat dipadamkan dan hanya menghanguskan bagian pintu rumah.
5. Hari Kamis 23 Februari 2012 lalu, rumah orangtua Thamren Ananda, seketaris Partai Rakyat Aceh, di desa Kayee Raya kecamatan Bandar Baru Pidie juga dibakar orang tak dikenal. Dapur belakang rumah humas tim pemenangan Irwandi-Muhyan itu juga hampir ludes dilalap api.
6. Hari Rabu Rabu 29 Februari 2012 dinihari. Mobil tim sukses pasangan calon Gubernur Irwandi-Muhyan di Idi Rayeuk Aceh Timur dibakar orang tak dikenal. Api hanya menghanguskan bagian pintu mobil.
ACEH- Semakin dekat hari pencoblosan Pemilukada Aceh, teror dan kekerasan makin menjadi-jadi. Atas rentetan kasus tersebut, aparat kepolisian pun
BERITA TERKAIT
- Hadir Konsolidasi PDIP di Yogya, Hasto: Pilkada Momentum Mengubah Peta Politik
- Pilkada Kebumen 2024, Pengamat: Visi dan Misi Lilis-Zaeni Mudah Diterima Masyarakat
- GPN RI Deklarasi Dukung Ridwan Kamil-Suswono, Siap Bantu Meraih Kemenangan 1 Putaran
- Soal Kunker Perdana Prabowo ke China, Sukamta PKS Singgung Kemerdekaan Palestina
- KPU Diminta Sempurnakan Sirekap Sebelum Digunakan Untuk Pikada 2024
- Ini Penyebab Pelabuhan Tanjung Carat di Banyuasin Gagal Dibangun