Jelang Pencoblosan, Kartu Pemilih Ganda Beredar
Senin, 09 Juli 2012 – 16:09 WIB

Jelang Pencoblosan, Kartu Pemilih Ganda Beredar
JAKARTA - Tim sukses pasangan calon Joko Widodo-Basuki T Purnama menemukan adanya kartu pemilih ganda. Temuan kartu pemilih ganda tersebut atas nama Carolin Magdalena yang merupakan istri dari anggota DPR RI fraksi PDIP, Mangara Siahaan.
Temuan kartu pemilih ganda itu diungkapkan anggota tim sukses Jokowi-Ahok, Dede Siahaan. Dede merupakan anak kandung pasangan Mangara Siahaan dan Carolin Magdalena.
Dede menceritakan, ketika petugas panitia pemungutan suara (PPS) memberikan sejumlah kartu daftar pemilih untuk keluarganya, ternyata masih kekurangan satu jumlah kartu pemilih. Dede pun menagih satu buah kartu lagi kepada petugas PPS itu.
"Tapi, yang diberikan malah kartu pemilih ibu saya lagi. Padahal sudah di tangan saya. Nah, saya pun bertanya mana yang betul dari kartu tersebut," ujar Dede kepada wartawan disela-sela rapat di kantor KPU DKI Jakarta, Senin (9/7).
JAKARTA - Tim sukses pasangan calon Joko Widodo-Basuki T Purnama menemukan adanya kartu pemilih ganda. Temuan kartu pemilih ganda tersebut atas nama
BERITA TERKAIT
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania