Jelang Pengumuman Jago PDIP di Pilkada Surabaya, Awi dan Baktiono Dapat Undangan
Rabu, 02 September 2020 – 07:47 WIB

Ketua DPC PDI Perjuangan Surabaya Adi Sutarwijono. Foto: ANTARA/Fiqih Arfani
"Para pendaftar sebaiknya tetap di Kota Surabaya," tutur Ketua DPRD Kota Surabaya tersebut.
Sementara itu, Awi berkeyakinan Ketua Umum Megawati Soekarnoputri telah menentukan pilihan terbaik untuk Pilkada Surabaya.
Ia menegaskan kader siap total, taat, dan patuh pada apa pun keputusannya.
Pilkada Surabaya diselenggarakan pada 9 Desember 2020, dan pendaftarannya dibuka mulai 4-6 September 2020. (antara/jpnn)
Konon bakal calon wali kota dan bakal calon wakil wali kota Surabaya dari PDIP akan diumumkan siang nanti.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?