Jelang Pensiun, Berapa Harta Kekayaan Panglima TNI Marsekal Hadi?
Kamis, 10 Juni 2021 – 06:45 WIB
Hadi juga melaporkan kepemilikan harta bergerak lainnya yakni sebesar Rp 1,905 miliar. Dalam laporan tercatat Hadi bersih dari atau tidak mencantumkan utang.
Seperti diketahui, Marsekal Hadi Tjahjanto merintis karier militernya sebagai pilot TNI-AU, kini dirinya merupakan orang nomor satu di TNI.
Dia merupakan Panglima TNI yang menggantikan Gatot Nurmantyo yang berasal dari matra TNI AD.
Namun, pada akhir tahun, Marsekal Hadi Tjahjanto akan melepaskan jabatannya atau pensiun.(Genpi/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Marsekal TNI Hadi Tjahjanto akan segera pensiun dan melepaskan jabatannya sebagai Panglima TNI. Lantas, berapa harta kekayaan Alumnus AAU tahun 1986 itu?
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Mayjen Yusri Nuryanto Ungkap Jumlah Anggota TNI Terlibat Narkoba Selama 2022-2024
- TNI Kerahkan Puluhan Ribu Prajurit Bantu Polri Jaga Keamanan Natal & Tahun Baru
- Pesawat Tempur TNI AU Diterbangkan Malam-malam di Indonesia Timur, Ada Apa?
- Panglima TNI Menunjuk Letjen Nugroho Sulistyo Budi menjadi Kepala BSSN
- Terbit SK Panglima TNI, Mayjen Ariyo Windutomo Dilantik Jumat Pagi
- Di Hadapan Menhan-Panglima TNI, Legislator Bicara Kasus di Sumut, Prajurit Jangan Terpancing