Jelang Persis Solo vs PSM Makasssar, Bernardo Tavares dalam Kondisi Dilema
Kamis, 29 September 2022 – 04:38 WIB

Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares. Foto: M Srahlin Rifaid/JPNN.com
jpnn.com - PSM Makassar akan menantang tuan rumah Persis Solo pada macthday ke-11 Liga 1 musim 2022/2023.
Duel Persis vs PSM akan berlangsung di Stadion Manahan Solo, Kamis (29/9/2022).
Kedua tim memasang misi besar dalam laga ini. Tuan rumah bertekad mengalahkan PSM Makassar.
Sementara itu, pasukan Juku Eja berusaha mempertahankan tren positif di Liga tertinggi Tanah Air.
Pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares dalam kondisi dilema jelang bertandang ke markas Persis Solo.
BERITA TERKAIT
- Tekad Irfan Jaya Mengakhiri Tren Negatif Bali United di Kandang Persib
- 3 Bintang Bali United yang Bisa Bikin Pendukung Persib Gemas
- Dewa United Mendekat dan Bali United Krisis, Persib Waspada
- Pukul PSS Sleman, Dewa United Pangkas Jarak dengan Persib
- Dramatis! 5 Gol Mewarnai Semen Padang Vs PSIS Semarang, Cek Klasemen
- Persib vs Bali United: Pengakuan Marc Klok soal Serdadu Tridatu