Jelang Pilgub Sultra, Golkar Terpecah
Senin, 11 Juni 2012 – 05:00 WIB
Mengenai Djeni Hasmar yang masuk survey partai lain sebagai calon wakil gubernur (Cawagub), tuturnya terserah Djeni Hasmar tetapi pastinya sebagai kader Djeni harus loyal dengan partai.
"Tetapi jelasnya jika sudah ada Cagub yang diusung dan beliau menerima pinangan partai lain berarti menghianati partai. Meskipun demikian beliau tentunya memiliki hati nurani untuk mempertimbangkan semua itu, serta tentunya sebaiknya mengkomunikasikan dengan partai segala tindakan yang akan dilakukan," tuturnya. (awa/kp/jpnn)
KENDARI - Sebagai Mantan Ketua DPD I Golkar Sultra, Hino Biohanis berharap banyak bahwa Golkar di Sultra dapat terus jaya, dengan kadernya yang berkualitas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- H-10 Pilkada Riau, Elektabilitas Abdul Wahid-SF Hariyanto Masih Tertinggi
- Punya Rekam Jejak Baik, Ridwan Kamil Didukung Belasan Komunitas Tionghoa
- Konon, Ada Pengerahan Aparat di Pilkada demi Menangkan Calon yang Didukung Jokowi
- Kapolres Siak Ajak Jemaat Gereja HKBP Zamrud Dayun Wujudkan Pilkada Damai
- Ketum GPMI Tolak Sikap Anies di Pilgub Jakarta 2024, Begini Alasannya
- Kipasan Optimistis Ridwan Kamil-Suswono Utamakan Keserasian Hubungan Antaretnis