Jelang Pilkada, Warga NU di DKI Diminta Netral
Senin, 12 Maret 2012 – 20:51 WIB

Jelang Pilkada, Warga NU di DKI Diminta Netral
Meski demikian Djan Faridz yang menjabat Menpera ini tidak melarang warganya menyalurkan hak demokrasinya. "Silakan memilih calon gubernur/wagub Jakarta sesuai hati nurani anda. Tapi sekali lagi itu merupakan pilihan masing-masing pribadi dan bukan NU," tandasnya. (Esy/jpnn)
JAKARTA - Warga Nahdatul Ulama di DKI Jakarta diminta netral dalam ajang pemilihan kepala daerah nanti. NU tidak boleh ditunggangi atau memihak pihak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres