Jelang PON, Airlangga Ajak Kepala Daerah Papua Turunkan Kasus Covid-19
Minggu, 05 September 2021 – 23:07 WIB

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto saat menyapa pasien COVID-19 yang dirawat di Isolasi Terpusat Terapung KM Tidar di Pelabuhan Jayapura, Papua, Sabtu (4/9/2021). Foto: ANTARA/HO-Kemenko Perekonomian/pr
Kemudian, realisasi total belanja earmarked Dana Alokasi Umum (DAU)/Dana Bagi Hasil (DBH) agregat seprovinsi Papua sebesar 14,69 persen dan untuk realisasi anggaran insentif tenaga kesehatan sebesar 16,7 persen serta dukungan vaksinasi sebesar 8,62 persen.
"Hal ini perlu menjadi perhatian masing-masing Pemda. Kami berharap dalam empat bulan tersisa di tahun 2021 ini, anggaran bisa terserap lebih tinggi,” kata Airlangga. (ant/jpnn)
Pemerintah menargetkan penurunan jumlah kasus COVID-19 di Papua sebelum gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XX pada 2 Oktober hingga 15 Oktober 2022 mendatang
Redaktur : Adil
Reporter : Adek, Adil
BERITA TERKAIT
- Buntut Masalah Lucky Hakim, Wamendagri Kembali Tegaskan Kewajiban Kepala Daerah
- Korupsi PON Papua: Ratusan Saksi Diperiksa, Rp 22 M Berhasil Diselamatkan
- Kepala Daerah Siap Mendatangi MenPAN-RB, Pengangkatan PPPK Tuntas 2025
- Kejaksaan Sita Rp 1,5 M Duit Panas PON Papua, Nixon Bidik Pejabat Negara
- Prabowo Minta Struktur Komisaris BUMN Dirampingkan, Diisi Profesional
- Kepala Daerah Tak Dilantik Bersamaan, Revisi UU Pemda & Pilkada Dimungkinkan