Jelang Ramadan, Bulog Sudah Serap 140 Ribu Ton Gabah Petani dengan Harga Rp 6.500 per Kg
Minggu, 23 Februari 2025 – 09:24 WIB

Perum Bulog tengah melakukan penyerapan gabah sesuai ketentuan pemerintah dengan harga Rp 6.500 per kilogram di tengah mulainya masa panen. Foto: Dokumentasi Bulog
“Komitmen bersama ini sekaligus sebagai upaya pencapaian cadangan beras pemerintah untuk mendukung swasembada pangan,” jelas Andrew.
Andrew menambahkan melalui pemenuhan target penyerapan setara beras sebanyak 3 juta ton dan stok yang dikuasai saat ini sebanyak 2 juta ton, Bulog memproyeksikan ketercukupan stok beras/cadangan pangan pemerintah cukup hingga akhir tahun. (mrk/jpnn)
Ini progres serapan gabah petani oleh Bulog menjelang Ramadan, sebanyak 140 ribu ton sudah terserap
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Prediksi BI, Ritel Tumbuh 8,3% saat Ramadan & Idulfitri
- Sepulang dari Yordania, Mentan Langsung Sidak Bulog & Pupuk Indonesia, Alhamdulillah
- Bulog Mojokerto Catat Prestasi Gemilang dalam Serapan Gabah dan Beras
- Bulog Mojokerto Catat Serapan Gabah & Beras Tertinggi se-Jatim, Kodim 0815 Beri Apresiasi
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Pertamina Resmi Tutup Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025, Suplai BBM-LPG Lancar