Jelang Ramadan, Harga Sembako Aman
Selasa, 07 Juli 2009 – 15:15 WIB
Menurutnya, kenaikan harga menjelang Puasa dan Lebaran diperkirakan akan mencapai sekitar 5-10 persen untuk produk tertentu. Misalnya, daging ayam dan sapi. “Lonjakan harga untuk daging ayam dan sapi tersebut adalah normal dan kerap kali terjadi di setiap tahunnya,” jelasnya.
Dia menambahkan, momen tersebut juga akan menjadi kesempatan bagi pedagang sekali setahun menikmati keuntungan, dan pada saat setelah hari raya, maka harga akan kembali turun normal.
Sementara itu, berdasarkan hasil pantaun di Pasar Bendungan Hilir kali ini, Mendag mengatakan harga beberapa bahan kebutuhan pokok seperti cenderung turun. Harga minyak goreng curah turun menjadi Rp 8-9 ribu per kilogram (kg), di mana sebelumnya berada pada harga Rp10.000 per kg. Selain itu, harga gula juga menunjukkan penurunan harga, dari Rp 9.000 per kg menjadi sekitar Rp8.000 per kg. (cha/JPNN)
JAKARTA- Menteri Perdagangan RI Mari Elka Pangestu mengatakan, pihaknya akan siap untuk mengamankan stok dan harga bahan pokok menjelang bulan puasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Pertamina Temukan Sumur MNK, Peneliti: Bagus, Ini Upaya untuk Tingkatkan Produksi
- Mendes Yandri Optimistis Desa Mampu Penuhi Bahan Baku Protein Program Makan Bergizi Gratis
- Kembangkan Bisnis, Anak Usaha ABMM Akuisisi Perusahaan Logistik Global Asal Prancis
- Ninja Xpress Bagikan 4 Strategi untuk Atasi Tantangan di Industri Ritel F&B
- Sinergi dengan Polri & TNI, Bea Cukai Tingkatkan Pengawasan di 3 Wilayah Ini