Jelang SEA Games, Tim Ski Air Indonesia Juara Umum di Malaysia
Selasa, 01 Agustus 2017 – 02:18 WIB

Jelang SEA Games, Tim Ski Air Indonesia Juara Umum di Malaysia. Foto: Satlak Prima
"Tak ada masalah dengan lintasan dan boat. Mereka sudah bisa menyesuaikan dan diharapkan bisa dipertahankan saat tampil di SEA Games nanti," katanya.
Harapan yang sama juga dilontarkan Direktur Program Kepelatihan Performa Tinggi Satlak Prima Lomba-1 Hadi Wihardja.
"Satlak Prima mengapresiasi kesuksesan tim ski air Indonesia meraih juara umum pada test event. Satlak Prima berharap test event ini sebagai batu loncatan buat tim ski air untuk memenuhi target dua medali emas pada SEA Games 2017," kata Hadi. (jos/jpnn)
Tim ski air Indonesia berhasil meraih gelar juara umum pada test event SEA Games 2017 di Water Sport Complex Putra Jaya, Malaysia, 29-30 Juli 2017.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Menpora Matangkan Persiapan Menuju SEA Games, Asian Games, dan Olimpiade
- Perempat Final Orleans Masters 2025: Peluang Besar Ganda Campuran Unjuk Gigi
- Absen di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025, DMX Punya Peluang Tampil di SEA Games
- Tak Ada Shin Tae Yong, Siapa Pelatih Timnas Indonesia di SEA Games 2025?
- Bertemu Menlu Retno, Bamsoet Dorong Tarung Derajat Jadi Cabor Resmi di SEA Games 2025
- Letjen Richard Tampubolon, Pengalaman Tempur & Ide Membentuk Atlet Bermental Petarung