Jelang Tahun Ajaran Baru juga Jadi Alasan
Sabtu, 15 Juni 2013 – 18:55 WIB

Jelang Tahun Ajaran Baru juga Jadi Alasan
"Inflansi timbul akibat ketidakpastian pemerintah dalam kebijakan BBM, maka perlu dilakukan upaya stimulus aktifitas ekonomi kerakyatan berbasis desa. Kami juga usulkan program padat karya yang dapat menjangkau 28 ribu desa sebagai stimulus perekonomian masyarakat melawan inflansi," tuturnya.
PDIP lanjutnya, memiliki postur APBN tanpa kenaikan harga sebagai bagian tak terpisahkan dalam pembahasan dan pengambilan keputusan RAPBNP 2013.
"Sehingga pemerintah gak perlu menaikkan harga BBM yang justru malah membebankan masyarakat kecil," tutupnya. (chi/jpnn)
JAKARTA - Tiga Fraksi di DPR resmi menolak kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi, yakni Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Fraksi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi