Jelang Tes CPNS, Ribuan Bides PTT Lampung Ikut Simulasi CAT

Jelang Tes CPNS, Ribuan Bides PTT Lampung Ikut Simulasi CAT
Bidan PTT sedang mengikuti simulasi CAT. Foto: istimewa for JPNN

Sementara itu, Kepala Pusat Teknologi Informasi dan komunikasi (ICT) Darmajaya, Ary Purnomo mengatakan, simulasi CAT tes CPNSD ini memuat 100 soal kompetensi dasar yang dikerjakan peserta dalam waktu 90 menit.

“Program simulasi CAT ini dirancang tim ICT Darmajaya bekerja sama dengan FORBIDES Lampung. Alhamdulillah selama tes tidak ada kendala berarti, semua berjalan lancar,” terangnya.

Pihaknya menyatakan Darmajaya hingga kini sering menjadi rujukan untuk pelaksanaan tes menggunakan sistem CAT, baik seleksi calon PNS (CPNSD), kepolisian, dan tes lainnya. (esy/jpnn)

 


LAMPUNG--Ribuan bidan desa PTT mengikuti simulasi computer assisted test (CAT) sebagai persiapan menghadapi tes CPNS. Tes itu akan digelar Kemenkes


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News