Jelang Timnas U-16 Indonesia vs Myanmar, Bima: Jangan Anggap Remeh Lawan
Senin, 08 Agustus 2022 – 21:50 WIB

Pelatih Timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti. Foto: Ricardo/JPNN.com
Sebagai bekal menghadapi Myanmar, Bima ternyata sudah memiliki bahan untuk mempelajari permainan Myanmar.
Beberapa video saat tim muda Singa Asia itu tampil di Grup C, telah ada di tangan Bima.
"Sudah ada video-video mereka," tutur dia singkat.
Pertandingan semifinal Timnas U-16 Indonesia kontra Myanmar sendiri akan digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta.
Sesuai jadwal, kick-off akan dilakukan pukul 20.00 WIB pada Rabu malam mendatang. (dkk/jpnn)
Bima Sakti meminta pemainnya tak jemawa dan menganggap enteng Myanmar dalam laga semifinal Piala AFF U-16 2022, Rabu (10/8) nanti
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonesia Menang Tipis atas Myanmar, Shin Tae Yong Puas?
- Link Live Streaming Myanmar vs Indonesia: Ujian Perdana Pasukan Garuda
- Piala AFF 2024: Timnas Indonesia Membangun Mimpi di Myanmar
- Menjelang Indonesia vs Myanmar, Muhammad Ferrari Singgung Peran Krusial 2 Pemain Ini
- Timnas Indonesia vs Myanmar: Shin Tae Yong Bawa Misi Terselubung
- Timnas U-16 Indonesia Rebut Posisi ke-3, Vietnam Terkapar