Jemaah Antre Pulang ke Tanah Air
Kamis, 03 Desember 2009 – 19:20 WIB
Sementara, jadwal pemulangan di bandara KAA Jeddah sedikit mengalami keterlambatan. Hal itu disebabkan padatnya jemaah yang akan terbang ke berbagai negara. Sementara, lima pintu (gate) bandara masih dalam proses perbaikan.
Baca Juga:
Keterlambatan itu antara lain dialami jemaah dari kloter I, jamaah haji debarkasi Batam. Jemaah dari kloter ini mengalami keterlambatan sekitar lima jam. Mestinya, kloter I Batam tiba di Bandara Hang Nadim, Batam, Kepulauan Riau pukul 08.00 Wib, namun akibat keterlambatan pesawat Saudi Arabian Airlines (SAA), jemaah kloter Batam ini tiba pukul 12.56 Wib.
Media center haji juga mengumumkan nama-nama jemaah asal Indonesia yang wafat. Hingga 3 Desember 2009, jemaah meninggal di tanah suci mencapai 167 orang. Beberapa nama yang meninggal terakhir, antara lain Atmini Binti Basrowi asal Purbalingga, Samsul Bahri Bin Ali Asin asal Tunas Harapan, Djumingan Bin Djamiran asal Jember, Suwoto Bin Makruf asal Semarang, M Sulki Bin Madani asal Balung Kulon, Abdul Karim Bin Husen asal Peudada, Ilah Bin Saiman asal Bogor, dan Nurhasanah Binti Anjum Jaya Sudirya asal Banjar. (gus/JPNN)
JAKARTA - Jemaah haji mulai memadati bandara internasional King Abdul Aziz (KAA) Jeddah. Sekjen BPIH Depag RI, Abdul Ghafur Djawahir mengemukakan,
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Erdogan Disebut Walk Out Saat Prabowo Berpidato, Begini Penjelasan Mayor Teddy
- Irjen Iqbal Beri Penghargaan kepada 134 Personel yang Bekerja Baik Melayani Masyarakat
- Propam Periksa 256 Senjata Api Personel Kepolisian di Polda Kalsel
- Pasangan Suami Istri di Kudus Meninggal Secara Misterius
- Harvey Moeis Divonis 6 Tahun 6 Bulan Penjara dan Denda Rp 1 Miliar
- BPJS Kesehatan Bantah Defisit dan Klaim DJS Masih Sehat