Jembatan Ambruk, SBY Sebut Musibah Besar

Jembatan Ambruk, SBY Sebut Musibah Besar
Jembatan Ambruk, SBY Sebut Musibah Besar
SBY menilai ambruknya jembatan Kutai Kertanegara yang melintasi sungai Mahakam, adalah musibah besar. Apalagi ambruknya jembatan kebanggaan masyarakat Kaltim ini, diprediksi memakan jumlah korban cukup banyak. Dilaporkan, 3 orang tewas dan ratusan lainnya mengalami luka-luka. Sementara tim SAR masih melakukan evakuasi. Puluhan mobil, sepeda motor dan sebuah bis, dilaporkan terjebak diantara reruntuhan jembatan yang sudah tenggelam ke sungai Mahakam.

"Saat ini fokus (Presiden SBY) adalah mengetahui peristiwa dan situasi di sana. Tentunya, pejabat terkait yang berhubungan seperti kementerian PU juga akan ditanyai," tegas Julian.(afz/jpnn)

JAKARTA--Kabar ambruknya jembatan Kutai Kertanegara, membuat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono shock. Saat mendapat laporan mengenai runtuhnya jembatan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News