Jembatan Ampera Akan Dipasang Lift, Apa Gunanya?
Selasa, 08 November 2022 – 19:36 WIB

Jembatan Ampera bakal dipasang tangga otomatis atau lift pengangkut orang, Selasa (8/11). Foto: Cuci Hati/JPNN.com
Pemasangan lift pertama dilakukan pada akhir November 2022 dan lift kedua akan dipasang serta digunakan tahun depan.
Pemasangan satu lift di Jembatan Ampera bisa digunakan untuk kapasitas enam orang.
"Target kami pemasangan lift akan rampung pada akhir November ini, karena Desember lift sudah harus dioperasionalkan," pungkas Dicky. (mcr35/jpnn)
Jembatan Ampera yang menjadi ikon kawasan Palembang bakal memiliki tangga otomatis atau lift.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Menganggur & Banyak Utang, Eks Karyawan Bank di Palembang Pilih Mencuri Mobil
- CASN Palembang Ancam Demo Bila Menpan-RB Tak Kaji Ulang Penundaan Pengangkatan CPNS-PPPK
- Siaga Banjir dan Longsor, BPBD Sumsel Siapkan 100 Personel
- Ketua K2 Palembang Desak Menpan-RB Kaji Ulang Penundaan Pengangkatan CASN
- Hujan Lebat & Cuaca Ekstrem Bakal Melanda Sumsel Selama 5 Hari
- Heboh, Ada Temuan Benda Diduga Bom di Palembang