Jembatan Barelang Sanggup Bertahan 100 Tahun
Jumat, 02 Desember 2011 – 01:02 WIB

Jembatan Barelang Sanggup Bertahan 100 Tahun
Sedangkan untuk total kapasitas beban benda yang mampu ditopang jembatan I adalah 10 persen untuk beban hidup dan 50 persen untuk beban mati yakni struktur lantai jalannya. Lalu untuk faktor alam, BP Batam menyatakan aman setelah memastikan pondasi atau bored pile sedalam 12 meter kedalaman laut masih dalam kondisi baik sehingga masih mampu antisipasi erosi.
"Aspek keamanannya jembatan Barelang masih aman, beban angin yang paling tinggi hanya 40 knot tidak terlalu besar, sedangkan Batam bebas gempa," ulasnya seperti dikutip Batam Pos.
Istono menambahkan, korosi atau karat pada kabel adalah masalah serius yang dapat mengurangi batas maksmimal beban yang mampu ditopang jembatan. Pemeliharaan sekaligus kajian, dijadwalkan pada tahun depan.
"BP Batam harus mengganti kabel dan membeli traveller inspection minimal dua unit yang ia nilai harganya cukup mahal," tutupnya. (jpnn)
BATAM - Direktur Perencanaan Teknik Badan Perusahaan (BP) Batam, Istono, menyatakan bahwa jembatan Batam-Rempang-Galang atau lebih dikenal dengan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku