Jembatan Gantung Dibiarkan Rusak
Minggu, 03 Februari 2013 – 13:03 WIB

Salah seorang pengendara sepeda motor berupaya melintasi jembatan penghubung dua desa di wilayah Kecamatan Barus dan Andam Dewi yang sudah rusak hampir enam tahun lamanya. Foto: ist
“Kalau ditanya soal kerusakan, kemungkinannya sudah ada sekitar empat tahun lebih dan belum pernah mendapatkan perbaikan. Sementara warga hanya mampu melakukan penyisipan pada badan jembatan yang rusak parah sekitar tiga tahun belakangan ini,” ungkap Rahmi.
Rahmi juga mengatakan, penduduk kedua desa tersebut sangat mengharapkan perhatian pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tapteng untuk turun melakukan perbaikan, sebelum jembatan itu menelan korban jiwa. (MT/sam/jpnn)
TAPTENG – Satu unit jembatan gantung yang menghubungkan dua desa yakni Desa Sitiristiris, Kecamatan Andam Dewi dan Desa Kinali, Kecamatan Barus,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi