Jenazah ABK KMP Kayong Utara Ditemukan di Samping Kapal

Jenazah ABK KMP Kayong Utara Ditemukan di Samping Kapal
Kapal Kayong Utara yang kandas di Laut Banyuasin, Sumsel sekitar 3 kilometer dari Pelabuhan Kapal TAA, 36 orang selamat (29 penumpang, 7 ABK), -1 ABK hilang (belum ditemukan), atas nama Ridho Hanafi. Foto: sumeks/jpg

Sebelum jasad adiknya ditemukan, Diah mengaku sudah berkomunikasi dengan Alex, kepala perwakilan PT ALP selaku operator KMP Kayong Utara. Yakni terkait, perkembangan pencarian adiknya dan soal keluarga berangkat ke Palembang. ”Jawaban Pak Alex, dia mengaku tak punya kewenangan untuk itu. Menyerahkan sepenuhnya kepada kantor pusat PT ALP di Jakarta," ungkapnya.

Sementara saat dikonfirmasi terkait keinginan keluarga korban diberangkatkan ke Palembang, Alex mengakui hal senada. "Benar kalau soal itu, kami tidak punya kewenangan. Nanti ada orang pusat yang bakal menghubungi," tukasnya. (kms/air/ce2)


Anak buah kapal (ABK) KMP Kayong Utara yang dilaporkan hilang setelah kapalnya karam, Selasa (20/2) sekitar pukul 04.00 WIB, akhirnya ditemukan.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News