Jenazah Korban Cebongan Diupacara Neveten Maputu
Selasa, 26 Maret 2013 – 07:24 WIB
KUPANG - Empat jenazah korban penyerangan berdarah di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Cebongan Sleman, Jogjakarta sudah tiba di Nusa Tenggara Timur (NTT), Senin (25/3). Jenazah ini diterbangkan di waktu yang berbeda.
Jenazah Dedi dan Juan Manbait lebih dulu tiba. Menyusul dua jenazah lainnya, Gameliel Rohi Riwu dan Deki Sahetapy yang tiba malam sekira pukul 22.30 WITA.
Baca Juga:
Namun dari penjemputan dari jenazah ini ada yang berbeda. Khususnya almarhum Juan Manbait yang diupacarakan dengan seremoni adat Naveten Maputu.
Prosesi adat ini digelar karena kematian Juan dianggap tidak wajar. Upacara bertujuan untuk pemurnian agar musibah ini tidak terulang dan menimpa lagi generasi keluarga Manbait yang lain. (mg11/awa/jpnn)
KUPANG - Empat jenazah korban penyerangan berdarah di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Cebongan Sleman, Jogjakarta sudah tiba di Nusa Tenggara Timur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polda Sumsel Berikan Makan Siang Gratis kepada Siswa SDN 036 Palembang
- BPTD Jabar Sidak Pul Bus Pariwisata Menjelang Nataru, Antisipasi Kendaraan Bodong
- Bersama Masyarakat, Polres Rohul Deklarasi Kampung Bebas Narkoba di Desa Puo Raya
- BPTD: 1.000-an Bus Pariwisata di Jawa Barat Tidak Laik Jalan
- Jadi Muncikari di Rohul, 3 Orang Perempuan Ditangkap Polisi
- Innalillahi, 4 Santri Meninggal Tertimbun Tanggul Kolam Roboh di Sukabumi