Jenderal Dudung Bicara soal Cara Berdoa, MUI Merespons Begini
Jumat, 03 Desember 2021 – 14:06 WIB
"Masalahnya, ya, tidak perlu KSAD itu berbicara yang bukan konteksnya. Beliau kapasitasnya bukan pendakwah, ya," tutur Ikhsan.
Sebelumnya, Jenderal Dudung mengaku biasa berdoa menggunakan bahasa Indonesia, karena Tuhan bukan orang Arab.
Dia menyampaikan hal itu ketika menjadi pembicara di dalam podcast Deddy Corbuzier yang disiarkan di YouTube, Selasa (30/11). (ast/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Wakil Sekretaris Jenderal (Wasekjen) MUI Bidang Hukum dan HAM Ikhsan Abdullah menyebutkan bahwa secara prinsip KSAD Jenderal Dudung Abdurachman tidak salah ketika eks Pangkostrad itu mengaku biasa berdoa dengan bahasa Indonesia.
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- MUI Imbau Umat Islam Pilih Pemimpin yang Berintegritas, Tidak Terima Suap dan Politik Dinasti
- KSAD Jenderal Maruli Periksa Kesiapan Operasional Satuan Angkutan Air TNI AD
- Brigjen TNI Antoninho Sampaikan Pesan KSAD Tentang Netralitas Prajurit TNI AD Menjelang Pilkada Serentak 2024
- Gerakan Boikot Jangan Dimanfaatkan untuk Persaingan Bisnis
- Kiai Marsudi Sampaikan Orasi Ilmiah di UIN Saizu Purwokerto
- KSAD Jenderal Maruli Pimpin Wisuda Purnawira 160 Pati TNI AD