Jenderal Dudung Disarankan Fokus ke Tugas TNI, Bukan Sibuk Bicara Agama
Kamis, 02 Desember 2021 – 23:46 WIB

KSAD Jenderal Dudung Abdurachman. Foto: Dispenad
Menurut Anwar, TNI AD sebaiknya bisa bergerak cepat menumpas KKB di Papua.
Dengan begitu, gerakan tersebut tidak akan membesar dan menganggu stabilitas negara.
"Ini penting untuk menjadi perhatian beliau karena menurut saya mumpung apinya masih kecil, tentara terutama KSAD harus bisa melakukan gerak cepat," ujar pria yang juga berstatus pengamat sosial, ekonomi, dan keagamaan itu. (ast/jpnn)
Wakil Ketua Umum MUI Anwar Abbas menyarankan Jenderal Dudung Abdurachman lebih fokus menyelesaikan tugas-tugas sebagai Kepala Staf TNI AD (KSAD) ketimbang rutin berbicara tentang agama.
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- UI Tidak Undang TNI Hadir ke Acara Mahasiswa di Pusgiwa
- GM FKPPI Tegaskan Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI