Jenderal Dudung, Pesan dari Presiden Jokowi, dan 'TNI Amat Dinanti'
Senin, 16 Januari 2023 – 21:50 WIB
Wartawan senior yang lama meliput TNI itu mengaku pernah menghubungi saudaranya yang juga tentara.
“Pernah telepon, saudara saya ini sedang ditugaskan Jenderal Maruli mengurus air,” ucap Totok.
Awalnya Totok heran karena saudaranya yang bertugas di TNI AD tiba-tiba mengurus air.
“Ternyata mengurus air minum,” ucap ketua Komisi Hubungan Antarlembaga dan Luar Negeri Dewan Pers itu.
Totok pun mengharapkan TNI AD mampu mempertahankan citra baik di masyarakat. Dia lantas berkelakar soal kepanjangan TNI AD.
“TNI AD itu TNI Amat Dinanti,” ujar Totok.(JPNN.com)
KSAD Jenderal Dudung Abdurahman memerintahkan para babinsa di tingkat koramil benar-benar mengetahui persoalan dan kesulitan warga.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KSAD Jenderal Maruli Periksa Kesiapan Operasional Satuan Angkutan Air TNI AD
- Brigjen TNI Antoninho Sampaikan Pesan KSAD Tentang Netralitas Prajurit TNI AD Menjelang Pilkada Serentak 2024
- Ini Dukungan Bea Cukai ke TNI AD Demi Kelancaran Ikuti Kompetisi Menembak di Filipina
- ASABRI Jamin Para Purnawirawan Bisa Menikmati Masa Purnabakti dengan Tenang
- KSAD Jenderal Maruli Pimpin Wisuda Purnawira 160 Pati TNI AD
- Prajurit Divif 1 Kostrad Selamatkan Bayi Laki-Laki, Warga Berikan Apresiasi