Jenderal Gatot Puji Sosok Bu Mega
Karena itu, dia berpesan agar seluruh taruna dan taruni calon perwira remaja tetap merawat dan menggelorakan semangat juang yang tinggi.
Sementara itu, Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo menjelaskan, Mega merupakan salah satu sosok yang patut dijadikan teladan oleh taruna dan taruni calon perwira remaja.
”Bayangkan presiden kelima mau menjabat (Ketua Dewan UKP PIP) seperti itu,” ungkap pria yang lebih akrab dipanggil Gatot tersebut.
Ketua Dewan UKP PIP merupakan jabatan eselon satu. Menurut Gatot, seorang mantan presiden bersedia menduduki jabatan tersebut merupakan hal yang luar biasa.
”Karena untuk Pancasila apapun akan dilakukan. Hanya untuk Pancasila,” kata dia menegaskan.
Gatot berharap besar kehadiran Mega dalam pembelakan kemarin tidak hanya menjadi teladan.
Melainkan turut menggelorakan semangat para taruna dan taruni calo perwira remaja untuk terus berjuang. ”Dan harus punya hati untuk Indonesia. Tidak memikirkan yang diberikan negara,” jelasnya.
Mantan kepala staf angakat darat (KSAD) itu pun menegaskan kembali, TNI harus selalu bersama rakyat. Sebab, kata dia, kekuatan TNI adalah rakyat.
Ketua Dewan Pengarah Unit Kerja Presiden Pembinaan Ideologi Pancasila (UKP PIP) Megawati Soekarnoputri ketika membekali taruna dan taruni calon perwira
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Kumpul Bareng Komunitas Tionghoa di PIK, Ridwan Kamil Gaungkan Toleransi
- Ahmad Muzani Ungkap Cerita Prabowo Terbitkan PP 47 Hapus Utang Rakyat: Amanat Pancasila
- Megawati Ungkap Survei Pesanan, Singgung Pertanyaan ke Responden By Phone
- Hasto PDIP Ungkap Keyakinan, Pertemuan Megawati-Prabowo Pasti Akan Terjadi
- Megawati Mengaku Tak Punya Handphone, Singgung soal Penyadapan dan James Bond