Jenderal Listyo: Lebih dari 11 Ribu Siswa Mendaftar di SMA Taruna Kemala Bhayangkara

Diketahui, SMA Taruna Kemala Bhayangkara dibina langsung Jenderal Listyo dan berada di Gunung Sindur, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Inspektur Pengawasan Umum (Irwasum) Mabes Polri Komjen Dedi Prasetyo mengungkapkan kurikulum sekolah tersebut berbasis international baccalaureate (IB) dan nasional.
"SMA Taruna Kemala Bhayangkara menerapkan kurikulum international baccalaureate (IB) dan nasional," ucap Komjen Dedi.
Kurikulum IB bertujuan mengembangkan kemampuan siswa terhadap inkuiri, kepedulian, dan berpengetahuan.
Dahlan Iskan salut dengan program-program prioritas yang dilakukan Polri. Semua terlihat direncanakan dan dikonsep dengan baik.
"Media massa harus mendukung program-program Polri ini,” kata Dahlan. (ast/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan saat ini lebih dari 11 siswa mendaftar di SMA Taruna Kemala Bhayangkara
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Aristo Setiawan
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- Matahari Kembar
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG