Jenderal Listyo Merekrut Tegar jadi Polisi, Begini Respons Bang Edi Hasibuan
Minggu, 14 November 2021 – 22:00 WIB

Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) Dr Edi Hasibuan. (ANTARA/Kodir)
Kapolri Jenderal Listyo mengatakan meski nanti telah menjadi anggota Polri, Tegar tetap terus berlatih untuk persiapan bertanding di SEA Games 2022.
Tegar mengaku terharu karena diberikan kesempatan menjadi seorang polisi yang merupakan mimpi yang sudah lama diinginkannya
"Saya juga berterima kasih kepada Bapak Kapolri, Kapolda, dan Karo SDM yang telah memberikan saya kesempatan untuk masuk Polri," ujar Tegar. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Bang Edi mengapresiasi Jenderal Listyo yang merekrut Teuku Tegar Abdi, menjadi polisi melalui jalur rekrutmen proaktif.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Siswa SMA Tewas di Asahan, Soedeson: Jika Keluarga Ragu, Silakan Lakukan Autopsi
- Klarifikasi Polda Jateng soal Intimidasi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- Analisis Reza soal Kejahatan AKBP Fajar Pemangsa Anak-Anak
- Komisi III Dukung Sanksi PTDH untuk Oknum Polisi Terlibat Pemerasan di Kepri
- Tongkang Batu Bara Tabrak Rumah Warga di Sungai Musi, Polisi Olah TKP
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau