Jenderal Listyo Sigit & Polri Jangan Ciut Nyali soal Pelesetan Negara Kepolisian RI
Senin, 02 Januari 2023 – 13:21 WIB

Prof. Dr.Hermawan Sulistyo MA saat menjadi penanggap pada acara Rilis Akhir Tahun 2022 Polri di Jakarta, Sabtu (31/12). Foto: YouTube/Polri TV
Walakin, Prof Kikiek juga menilai pelesetan NKRI merupakan bentuk peringatan agar Polri selau mengingat batas-batas dalam menjalankan kekuasaan negara.
"Catatan tentang NKRI itu sekaligus peringatan yang genuine yang terus-menerus bahwa ada batas-batas kekuasaan yang harus diingat," ulasannya.
Meski demikian, penulis buku Palu Arit di Ladang Tebu itu mendorong Polri tidak surut langkah dengan banyaknya suara nyinyir. Menurut Prof Kikiek, Polri menghadapi tugas besar, termasuk soal Pemilu 2024.
“Jangan takut dengan suara nyinyir. Jalan terus, karena tugas besar menanti ke depan,” kata Prof Kikiek.(cr3/JPNN.com)
Menurut Prof Hermawan Sulistyo, tidak ada yang salah dengan kepolisian yang terlihat begitu dominan dan terlibat berbagai urusan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Wajah Baru di Polda Jateng, 2 Jenderal Melesat ke Mabes Polri
- Irjen Pol Rudi Setiawan Jadi Kapolda Jabar, Begini Rekam Jejak Jenderal Bintang 2 Itu
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia