Jenguk Ayah Baim Wong, Raffi Ahmad Sampaikan Doa Ini
Jumat, 13 Desember 2024 – 05:31 WIB
Dia mengaku bersyukur banyak tokoh dan rekan selebritas yang mendoakan dan menjenguk sang ayah.
"Semua sayang papa," ungkap Baim Wong, Selasa (10/12).
Suami Paula Verhoeven itu juga kembali memohon doa untuk kesembuhan sang ayah.
Baim Wong berharap ayahnya bisa segera pulih dan pulang ke rumah.
"Selalu di setiap posting, saya selipkan minta doa dari teman-teman semua," tutupnya. (ded/jpnn)
Di tengah kesibukan, Raffi Ahmad tetap menyempatkan waktu untuk menjenguk ayah Baim Wong, Johnny Wong.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sidang Cerai Baim Wong Kembali Digelar, Hadirkan 3 Saksi Fakta
- Mobil RI 36 Berulah di Jalan, Raffi Ahmad Beri Pengakuan, Oalah
- Gelar Jumat Berkah, Raffi Ahmad & Rudy Salim Berbagi ke Anak-Anak Yatim
- Baim Wong Ungkap Kerinduan kepada Sang Ayah
- 3 Berita Artis Terheboh: Qomar Dimakamkan, Raffi Ahmad Serahkan LHKPN
- Raffi Ahmad Serahkan LHKPN, KPK Lakukan Verifikasi