Jepang Ngotot Tetap Pakai Nuklir
Sabtu, 12 April 2014 – 07:29 WIB

Jepang Ngotot Tetap Pakai Nuklir
Pengaktifan kembali penggunaan energi nuklir mendapat lampu hijau dari Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe. Abe yang terpilih pada Desember 2012 menghabiskan waktu berbulan-bulan untuk membujuk parlemen agar sejalan dengannya.
Baca Juga:
Kelompok Greenpeace Jepang menyoroti kebijakan tersebut sebagai bagian dari kompromi antara pemerintah dan politisi. Mereka menyatakan sangat kecewa dengan keputusan pemerintah Jepang.
"Benar-benar tidak masuk akal untuk mempertahankan energi yang berbahaya tersebut selama 20 tahun mendatang," ucap Hisayo Takada, salah seorang aktivis Greenpeace Jepang. (AFP/Reuters/sha/c15/tia)
TOKYO - Kebocoran nuklir yang terjadi di Fukushima saat tsunami Maret 2011 tidak membuat pemerintah Jepang jera. Kemarin (11/4) pemerintah Jepang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global