Jepang Ngotot Tetap Pakai Nuklir

Jepang Ngotot Tetap Pakai Nuklir
Jepang Ngotot Tetap Pakai Nuklir

Pengaktifan kembali penggunaan energi nuklir mendapat lampu hijau dari Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe. Abe yang terpilih pada Desember 2012 menghabiskan waktu berbulan-bulan untuk membujuk parlemen agar sejalan dengannya.

Kelompok Greenpeace Jepang menyoroti kebijakan tersebut sebagai bagian dari kompromi antara pemerintah dan politisi. Mereka menyatakan sangat kecewa dengan keputusan pemerintah Jepang.

"Benar-benar tidak masuk akal untuk mempertahankan energi yang berbahaya tersebut selama 20 tahun mendatang," ucap Hisayo Takada, salah seorang aktivis Greenpeace Jepang. (AFP/Reuters/sha/c15/tia)


TOKYO - Kebocoran nuklir yang terjadi di Fukushima saat tsunami Maret 2011 tidak membuat pemerintah Jepang jera. Kemarin (11/4) pemerintah Jepang


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News