Jerman Kalah dari Jepang, Rafathar Lakukan Ini Kepada Raffi Ahmad
Kamis, 24 November 2022 – 15:12 WIB

Raffi Ahmad dan Rafathar saat menyaksikan pertandingan Piala Dunia 2022. Foto: Instagram/raffinagita1717
Dalam pertandingan itu, Rafathar ternyata menjagokan Jerman, sedangkan Raffi Ahmad Jepang.
Namun, ternyata Jepang berhasil mengalahkan Jerman dengan skor akhir 2 - 1.
Suami Nagita Slavina itu lantas bersorak-sorai merayakan kemenangan Jepang.
Rafathar pun harus mencium sang ayah karena tim jagoannya kalah dalam pertandingan tersebut.
Raffi Ahmad, bahkan menyaksikan pertandingan Piala Dunia secara langsung bersama putra sulungnya, Rafathar Malik Ahmad.
BERITA TERKAIT
- Doakan Ruben Onsu, Raffi Ahmad: Semoga Keberkahan Selalu Menyertai
- 3 Berita Artis Terheboh: Doa Raffi Ahmad, Alasan Ridwan Kamil Bantu Lisa Terungkap
- Ruben Onsu Jadi Mualaf, Ini Doa dari Raffi Ahmad
- Reaksi Patrick Kluivert Setelah Timnas U-17 Indonesia Tembus Piala Dunia
- 3 Berita Artis Terheboh: Rafi Ahmad Pengin Tambah Anak, Wulan Guritno Kapok
- Nick Kuipers Takjub dengan Atmosfer GBK, Nostalgia dengan Liga Belanda