Jero Ikhlas Anggaran Kementrian ESDM Dipangkas
Rabu, 28 Maret 2012 – 23:03 WIB

Menteri ESDM Jero Wacik dalam jumpa pers di kantor Kementrian ESDM, Rabu (28/3). Foto : Arundono W/JPNN
Terkait adanya dugaan mark up anggaran yang disampaikan sejumlah kalangan, pria asal Bali itu secara terang-terangan mempersilahkan pihak-pihak yang melontarkan tudingan untuk menyampaikan penyimpangan itu ke aparat penegak hukum. Jika memang terbukti, Jero pun menyerahkannya ke proses hukum yang berlaku.(fat/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Jajaran Kementrian ESDM harus ikhlas terkena pemotongan anggaran sekitar Rp 490 milyar untuk mengurangi beban APBN sebagai dampak kenaikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Hari Bumi, Modena Tanam 500 Mangrove di Pulau Harapan
- LIQUID8 BULKY ID Inovasi Recommerce untuk UMKM Lewat Aplikasi Digital
- Hoaks Terafiliasi Israel, Le Minerale Menilai Ada Upaya Menjatuhkan Produk Lokal
- Bertemu Menkeu AS, Menko Airlangga Bahas Tarif Resiprokal hingga Aksesi OECD
- COVERBLUR Pro Filter Cushion, Inovasi SOMETHINC Resmi Hadir
- Perkuat Digitalisasi Keuangan Daerah, Asbanda Dorong BPD Gunakan Aplikasi Ini