Jero Pasrah Dinilai Tidak Mumpuni
Rabu, 19 Oktober 2011 – 18:52 WIB
‘’Kalau terlalu tidak adil maka akan kita lakukan (renegosiasi). Menurut Presiden, perusahaan itu mau kok bicara baik baik-baik, kita akan duduk bersama. Mereka untung dan bangsa Indonesia juga mendapat keuntungan yang wajar,’’ kata Jero.
Baca Juga:
Sementara pengganti Jero, yakni Menteri Pariwisata dan Ekonomi kreatif, Mari Elka Pangestu mengaku dirinya tertantang mendapat pos menteri baru. Mantan menteri perdagangan ini menilai tempat kerja barunya akan luar biasa karena mengelola ekonomi kreatif.
‘’Kita sudah ada cetak biru yang dibuat tahun 2008. Jadi saya rasa tugas baru ini sangat menantang dan sesuatu yang luar biasa,’’ kata Marie.
‘’Sesuai cetak biru, kita miliki kontribusi dari ekonomi kreatif saat ini 7,6 persen atau setara Rp140 triliun. Sedangkan ekspor 10 persen disumbang dari ekonomi kreatif, tenaga kerja 7,7 juta atau 7 persen dari tenaga kerja,’’ tambahnya.(afz/jpnn)
JAKARTA—Sejak namanya disebut akan menjadi Menteri ESDM menggantikan Darwin Zahedy Saleh, Jero Wacik mengaku mendengar suara-suara dan penilaian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Kalah di Quick Count, Ridwan Kamil Masih Tunggu Hasil dari KPU
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Menteri HAM Bereaksi Begini
- Keluarga Siswa SMK yang Tewas Ditembak Polisi Mengadu ke Polda Jateng