Jero Wacik Bantah Miliki Kapal Putri Krakatoa

Jero Wacik Bantah Miliki Kapal Putri Krakatoa
Jero Wacik Bantah Miliki Kapal Putri Krakatoa
Informasi yang dihimpun, kapal itu berpenumpang 23 orang, 10 di antaranya anak buah kapal (ABK), tiga orang warga negara Jepang. Sebanyak 21 orang dinyatakan selamat, dan satu jenazah Jumat kemarin (19/7) berhasil diketemukan atas nama Evan. Sementara hingga saat ini Darwis, salah satu anak buah kapal (ABK) belum berhasil ditemukan. Kabar yang beredar, kapal mewah itu diduga milik Jero Wacik. (chi/jpnn)

JAKARTA - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Jero Wacik membantah dirinya pemilik Kapal Putri Krakatoa yang tenggelam di sekitar Pulau


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News