Jero Wacik: Hasil Survei Perlu Diseleksi
Selasa, 20 September 2011 – 14:42 WIB
JAKARTA- Kinerja Menteri Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) II sering mendapatkan kritikan. Bahkan, kinerja mereka sering diadikan salah satu penyebab naik-turunnya popularitas pemerintahan SBY-Boediono. Jero yang juga menjabat sebagai anggota dewan kehormatan Partai Demokrat mengatakan, jajaran Menteri KIB II sudah terlalu sering dihadapkan pada hasil survei. Hasilnya pun naik dan turun.
Namun demikian, jajaran Menteri KIB II ada yang berpandangan bahwa tidak semua hasil survei dilakukan secara obyektif. Salah satunya yang berasal dari survei Lingkaran Survei Indonesia (LSI).
"Kalau dari lingkaran (LSI) kita harus seleksi lagi. Pendapat saya pribadi, hasil survei harus diseleksi lagi. Mungkin ada satu dua yang benar, tapi harus kita cek dulu pertanyaannya apa?," kata Menteri Pariwisata, Jero Wacik pada wartawan di kantor Presiden, Selasa (20/9).
Baca Juga:
JAKARTA- Kinerja Menteri Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) II sering mendapatkan kritikan. Bahkan, kinerja mereka sering diadikan salah satu penyebab
BERITA TERKAIT
- Tanoto Foundation & Bappenas Berkolaborasi Meningkatkan Kompetensi Pegawai Pemda
- Bea Cukai & Polda Sumut Temukan 30 Kg Sabu-sabu di Sampan Nelayan, Begini Kronologinya
- Mantan Menkominfo Budi Arie Adukan Tempo ke Dewan Pers
- Mendes Yandri Sarankan Agar Desa Wisata Bisa Tonjolkan Ciri Khas Daerahnya
- Menjelang HGN 2024, Ini Permintaan Khusus Mendikdasmen Abdul Mu'ti kepada Guru
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sebut Penempatan Guru PPPK Tidak Bisa Pakai Permen