Jersey Green Force Segera Diluncurkan
Selasa, 21 Maret 2017 – 08:02 WIB

Bonek, suporter Persebaya Surabaya saat pertandingan Persebaya melawan PSIS Semarang pada Friendly Match di Stadion Gelora Bung Tomo, Minggu (19/3/2017).FOTO: Dipta Wahyu/Jawa Pos
"Jersey ini asli Indonesia dan menggunakan teknologi paling canggih," ujar Presiden Klub Persebaya Azrul Ananda.
Azrul memberi sinyal akan menggelar ceremony untuk menandai peluncuran jersey Green Force yang digunakan pada kompetisi Liga 2 nanti.(dra/rak)
Manajemen Persebaya Surabaya mematangkan persiapan menghadapi kompetisi Liga 2 musim 2017.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Dituduh Menunggak Gaji Pemain Ratusan Juta, Manajemen PSKC Bilang Begini
- Bhayangkara FC Langsung Mencanangkan Target Tinggi di Liga 1 Musim Depan
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Persija vs Persebaya di GBK Bakal Dijaga 2.898 Personel Gabungan
- Begini Siasat Pelatih Persebaya Menyambut Libur Lebaran
- Klasemen Liga 1 2024/2025 Persebaya Bungkam PSM