Jessica Iskandar Punya Panggilan Sayang untuk Nobu?
Selasa, 30 Maret 2021 – 22:22 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Aktris Jessica Iskandar membantah kabar bahwa dirinya punya panggilan sayang untuk Michael Yukinobu De Fretes.
Jessica Iskandar mengaku hanya memanggil Nobu dengan sebutan Bubu.
"Bukan panggilan sayang, tetapi Nobu ya jadi (panggil) Bubu," kata Jessica Iskandar saat jadi bintang tamu Kopi Viral di Trans TV baru-baru ini.
Perempuan 33 tahun itu sekaligus memberi tanggapan tentang gosip hubungannya dengan Michael Yukinobu De Fretes.
Jessica Iskandar mengatakan dirinya dan Nobu tidak menjalin kasih alias pacaran.
"Teman saja," ucap Jedar, sapaannya.
Baca Juga:
Jessica Iskandar mengakui kenal Nobu sejak beberapa tahun lalu.
Perkenalannya dengan teman pria Gisel dalam video syur 19 detik itu bermula saat bertemu di Jepang.
Aktris Jessica Iskandar membantah kabar bahwa dirinya punya panggilan sayang kepada Michael Yukinobu De Fretes.
BERITA TERKAIT
- Abu Jenazah Ayah Dilarung ke Laut, Jessica Iskandar: Permintaan Papa
- Jessica Iskandar Laksanakan Permintaan Terakhir Sang Ayah
- Ayah Berpulang, Jessica Iskandar Ungkap Kenangan Tidak Terlupakan
- Curahan Hati Jessica Iskandar Setelah Kepergian Sang Ayah
- Jessica Iskandar tak Temani Mendiang Ayah di Hari Ke-2, Suami Ungkap Alasannya
- Ayah Jessica Iskandar Meninggal Dunia, Begini Kondisi Rumah Duka