Jet Tempur Tercanggih China Bakal Unjuk Gigi di Langit Singapura
Kamis, 17 Februari 2022 – 16:05 WIB

Pesawat tempur elektronik China J-16D untuk pertama kalinya terlihat dilengkapi perangkat pelacak dan rudal selama berlangsungnya Airshow China di Zhuhai pada 28 September-3 Oktober 2021. Foto: REUTERS/Aly Song
China memboyong berbagai jenis pesawat militer, seperti pesawat tempur JF-17, pesawat latih L-15, helikopter tempur Z-10, dan pesawat nirawak Wing Loong ke Singapura
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Perkuat Diplomasi Kebangsaan RI Hadapi Geo-Ekonomi, Ibas Mendorong Kolaborasi ASEAN Plus
- Gloria Nababan Raih Gelar The Winner Asianista Internasional 2025 di Singapura
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Perang Dagang China-AS, Prabowo Bimbang Keduanya Teman Baik
- Kunjungan Xi Jinping ke 3 Negara ASEAN Menegaskan Prioritas China
- Prabowo Sebut Indonesia Netral Menyikapi Perang Dagang AS-China