JIExpo Seribu satu Acara
Jumat, 10 Juni 2011 – 09:05 WIB
”Hampir seluruh genre musik akan ditampilkan dalam pegelaran ini demi mengapresiasi ragam talenta dan minat musik artis dan pengunjung,” jelas Ralph bersemangat.
Baca Juga:
Selain itu, JIExpo juga melakukan terobosan baru dalam penyelenggaraan Jakarta Fair tahun ini. Yakni menggelar program yang ditujukan untuk penggemar Bola Mania, khususnya pencinta Liga Inggris. “Kami telah mendatangkan Trofi FA Cup asli, yang merupakan trofi sepakbola tertua yang diperebutkan sejak tahun 1871-1872,” jelasnya.
Trofi bergengsi tersebut akan akan dipajang di Gambir Expo. Untuk melengkapinya, penyelenggara juga akan mendatangkan dua legenda sepakbola Inggris, yaitu Bryan Robson (Manchester United) dan Steve McMahon (Liverpool). Keduanya akan menyambangi Jakarta Fair pada 24-26 Juni. “Kami berharap, dengan semua program yang kami miliki, jumlah pengunjung Jakarta Fair tahun ini bisa meningkat,” jelasnya. (akb)
JAKARTA - Bagi Anda yang tengah menunggu-nunggu ajang tahunan Jakarta Fair 2011, inilah saatnya. Sejak malam kemarin, ajang yang dihelat untuk merayakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS