Jika Berkuasa, Gerindra Prioritaskan Ketahanan Pangan
Senin, 30 Juli 2012 – 14:19 WIB

Jika Berkuasa, Gerindra Prioritaskan Ketahanan Pangan
Pemerintah juga tidak pernah serius berusaha untuk menciptakan swasembada kedelai dengan menciptakan lahan dan insentif baru bagi petani kedelai.
"Swasembada pangan yang selama ini jadi slogan pemerintah, ternyata menjadi slogan saja, tidak pernah diejawantahkan atau diimplementasikan menjadi tahapan swasembada pangan.
Kami tidak bisa membayangkan bagaimana sebuah bangsa yang besar dengan luas lahan yang besar, jumlah petani yang banyak, pasokan pangan tergantung pada asing dan ini tidak boleh dibiarkan dan semua instansi harus antisipasi," pungkas Muzani. (boy/jpnn)
JAKARTA - Sekretaris Jendral Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Ahmad Muzani menilai, krisis pangan bisa berimbas pada ketahanan bangsa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah