Jika Hingga Tengah Malam Belum Ada Pengumuman Hasil Sanggah PPPK Guru, Sungguh Terlalu
Jumat, 29 Oktober 2021 – 18:08 WIB
"Kalau lewat 29 Oktober belum ada pengumuman, sungguh terlalu. Sudah ditentukan tanggalnya, tetapi tidak tepat janji," serunya.
Dia pun mendesak Panselnas CSAN 2021 agar melakukan pemetaan terhadap peserta yang sudah lulus passing grade PPPK tahap I untuk selanjutnya diplot ke formasi yang belum terisi. Jangan sampai formasi kosong di sekolah negeri malah diisi guru yang tidak aktif mengajar di sekolah negeri.
"Pemerintah kan mau menyelesaikan masalah guru honorer di sekolah negeri. Jadi tuntaskan itu dulu," tegas Rizki. (esy/jpnn)
Rizki Safari Rakhmat menyatakan guru honorer akan bersabar menunggu pengumuman hasil sanggah PPPK guru sampai pukul 23.59 WIB.
Redaktur : Soetomo
Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Honorer Non-Database BKN TMS Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Minta Kesempatan Kedua
- KepmenPAN-RB 634 Tahun 2024 Senjata Honorer TMS & Belum Melamar, Cermati 11 Ketentuannya
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Kabar Baik untuk Guru, Siap-Siap Saja
- Kasus Suap Seleksi PPPK Batu Bara, 5 Terdakwa Divonis 1 Tahun Penjara
- 5 Berita Terpopuler: Dua Kategori PPPK 2024 dengan Gaji Berbeda, Mulai Berlaku Awal 2025, tetapi Tetap Ada Prioritas
- Dirjen Nunuk Tegaskan P1 Tetap Prioritas Penempatan PPPK 2024