Jika Jadi Kapolri, Badrodin Gunakan Cara Ini untuk Perangi Begal
Kamis, 16 April 2015 – 12:18 WIB
Mantan Kepala Badan Pemeliharaan Keamanan (Kabaharkam) Polri itu menegaskan, sebenarnya untuk periode Januari hingga Maret 2015 ini terjadi penurunan angka kasus perampasan motor dengan kekerasan dibandingkan periode yang sama tahun lalu. “Penurunannya 3,2 persen,” katanya.
Di sisi lain, kata Badrodin, penyelesaian kasus begal secara hukum pada Januari-Maret 2015 justru meningkat dibandingkan periode sama tahun sebelumnya, “Meningkat 14 persen,” sebutnya.(fat/ara/jpnn)
JAKARTA - Wakapolri Komjen (Pol) Badrodin Haiti membeber strateginya dalam memerangi perampas motor alias begal jika kelak calon Kapolri itu menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC