Jika Keinginan Habib Rizieq Terwujud, Yusril Bisa Cawapres
Sabtu, 24 Maret 2018 – 06:27 WIB
Sebelumnya, Wakil Sekjen DPP Gerindra Andre Rosiade diketahui menemui Habib Rizieq di Mekkah, Rabu (21/3) malam lalu. Dalam pertemuan Rizieq menyarankan agar Gerindra, PKS, PAN, dan PBB berkoalisi.
Rizieq berjanji akan menggerakkan umat Islam dan alumni 212 mendukung koalisi tersebut dalam Pilpres 2019, jika koalisi terbentuk. (gir/jpnn)
Habib Rizieq menyarankan Gerindra, PKS, PAN, PBB, berkaolisi, maka jika terwujud kemungkinan usung Prabowo - Yusril.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Al Araf Nilai Jokowi Memalukan Turun Kampanye di Pilkada 2024
- Anggap Maruarar Sirait Main SARA di Jakarta, Chandra: Belum Move On dari Rezim Jokowi
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi