Jimly : Hakim Jangan seperti Politisi
Selasa, 10 April 2012 – 15:19 WIB

Jimly : Hakim Jangan seperti Politisi
JAKARTA--Para hakim diminta tidak melakukan aksi mogok kerja. Alasannya, hakim merupakan simbol pengadilan. Dia mengimbau agar para hakim yang datang membawa aspirasi 7000 hakim di seluruh Indonesia tersebut, kembali ke daerah masing-masing. Kepada pemerintah juga diminta untuk memperhatikan nasib hakim.
Menurut mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Jimly Assidiqie, hakim bisa menyampaikan unek-uneknya tanpa harus berhenti memimpin persidangan.
Baca Juga:
"Jangan sampai mogok lah. Kalau terpantau dan dimuat Newyork Times, akan bisa memalukan kita sendiri. Wajah bangsa kita juga jadi jelek," kata Jimly Assidiqie usai acara pertemuan para hakim dengan pemerintah di Kantor Kemenpan-RB, Jakarta, Selasa (10/4).
Baca Juga:
JAKARTA--Para hakim diminta tidak melakukan aksi mogok kerja. Alasannya, hakim merupakan simbol pengadilan. Menurut mantan Ketua Mahkamah Konstitusi
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah