JK Ajak PMI Siap Kerja Mendadak
Sabtu, 06 Februari 2010 – 12:41 WIB

Foto : Dok.JPNN
YOGYAKARTA - Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI), Jusuf Kalla, meminta para petugas maupun pengurus PMI di manapun berada selalu siap dengan situasai mendadak. Alasan JK, karena tidak ada bencana yang tidak mendadak.
"Harus terbiasa mendadak karena tidak ada gempa (bencana) yang tidak mendadak," kata Jusuf Kalla yang akrab dipanggil JK saat mengunjungi Kantor PMI Provinsi Yogyakarta, Sabtu (6/2).
Baca Juga:
Pernyataan JK itu terlontar ketika dr Murdan, selaku Ketua PMI Provinsi Yogyakarta meminta maaf atas penjamuannya yang serba adanya. Menurut Murdan, pemberitahuan kehadiran JK dan rombongan PMI juga mendadak.
"Memang tidak diberitahu karena sama dengan bencana, pasti mendadak," timpal JK.
YOGYAKARTA - Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI), Jusuf Kalla, meminta para petugas maupun pengurus PMI di manapun berada selalu siap dengan
BERITA TERKAIT
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG